Header Ads

FOTO | Atraksi HUT TNI

Menyambut hari ulang tahun Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-69, satuan Korem 011 Lilawangsa menggelar upacara yang diikuti prajurit dan PNS TNI di lapangan Hiraq, Lhokseumawe, Selasa (7/10/2014). 

Perayaan HUT TNI diundur pada 7 Oktober karena bertepatan dengan Hari Raya Idul Adha. Selain upacara, juga dimeriahkan dengan berbagai atraksi seperti, Tari Saman dari Gabungan TNI AD, AL dan AU, Senam Senjata, Kolone Senapan dari Satuan Yonif 114/SM, Pencak Silat dari Yonif 113/JS, bela diri Youngmodo Yonif 111/R, dan berakhir dengan Defile. | FOTO: Zikri Maulana/ACEHKITA.CO

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.