Header Ads

FOTO | Kontingen Porseni

Seratusan anggota Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) Kabupaten Aceh Utara mendengar kata sambutan Bupati Muhammad Thaib sebelum diberangkatkan ke Kabupaten Bireuen, Kamis (7/08/2014). Porseni XIV  akan dibuka langsung oleh Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin pada hari Jumat (8/08/2014) di Stadion Cot Gapu Bireuen. FOTO: Zikri




Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.